IKAN KREMES
by: Na Nurjanah Tsaqieb
Bahan:
300gr ikan (dibersihkan,potong",beri perasan jeruk nipis+garam,goreng sebentar hingga berubah warna~sisihkan)
Bumbu:
3btr bawang merah
2btr bawang pth
2btr kemiri (sangrai/bakar sebentar)
1ruas jari kunyit (bakar~kupas)
1/4sdm ketumbar
Sedikit jahe,kencur
2lb daun jeruk(buang tengahnya)
(Semua dihaluskan,tumis sebentar hingga harum spy hilang bau langunya)
Pencelup
1btr telur
1,5 sdm mujung kanji
6sdm mujung tepung beras
Garam
Air
Cara:
Campur semua bahan pencelup+bumbu hingga encer dan licin (tdk bergerindil)
Panas kan minyak,celupkan ikan ke adonan,masukan ke minyak panas, kucuri adonan(jarak kira" satu jengkal dari permukaan minyak) kucuri sedikit" hingga adonan menyebar,goreng hingga kering,angkat~tiriskan
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.